Administrasi Publik Boyong Tiga Piala

Yogyakarta Perwakilan Prodi Administrasi Publik (AP) Fisipol UWM berjaya dalam Mataram Futsal Rotation Vol.2. Dalam kompetisi yang diadakan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Hukum UWM ini, Prodi AP berhasil memborong tiga piala. Prodi AP menurunkan dua tim dalam turnamen yang berlangsung di Lapangan Futsal Dolano, kawasan Patangpuluhan ini. Dua tim itu adalah Kawa Kawa FC […]

Cegah Kekerasan Seksual, Mahasiswa Administrasi Publik Masuk Pansel PPKS

Yogyakarta Kekerasan seksual marak terjadi di kampus. Berdasarkan Survei Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) tahun 2023, terdapat 65 kasus kekerasan seksual di lingkungan perguruan tinggi. Berbagai upaya, terutama kalangan perguruan tinggi berusaha memeranginya dengan pencegahan kekerasan seksual, penanganan kekerasan seksual, hingga membangun lingkungan kampus yang aman dan nyaman. Kondisi inilah yang mendorong Ananda […]

Peduli Lingkungan, Prodi Administrasi Publik Gelar Visiting Lecturer

Yogyakarta Persoalan sampah menjadi pintu masuk, mencapai target pembangunan berkelanjutan. Sampah merupakan isu multisektor yang berdampak pada banyak aspek & ekonomi. Pengelolaan sampah bersentuhan dengan isu kesehatan, perubahan iklim, pengurangan kemiskinan, keamanan pangan, sumber daya, produksi dan konsumsi berkelanjutan. Demikian disampaikan Dr. Oktiva Anggraini, SIP., S.Pd., M.Si dosen prodi Administrasi Publik FISIPOL Universitas Widya Mataram […]